Akp Asep Dikdik Kapolsek Cilograng Polres Lebak dan para kanit menggelar giat Jum'at Curhat

    Akp Asep Dikdik Kapolsek Cilograng Polres Lebak dan para kanit menggelar giat Jum'at Curhat

    Lebak, PublikBanten id Cilograng - Menindak lanjuti perintah Bapak Kapolri terkait pelaksanaan program prioritas Kapolri dimana anggota Polri diharapkan dekat dan mengerti akan permasalahan warga serta dapat menjadi problem solving, sekaligus menjalin tali silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat, maka Kapolsek Cilograng Polres Lebak AKP Asep Dikdik menindak lanjuti perintah pimpinan tersebut dengan menggelar program "JUM'AT CURHAT" bersama Medis Cilograng Desa Gunungbatu Kecamatan Cilograng, pada hari Jum'at (27/09/2024). 

    Giat tersebut dihadiri oleh Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik, Para Kanit Polsek Cilograng, dan Para Medis Puskesmas Cilograng.

    Pada giat tersebut Kapolsek Cilograng menyampaikan sosialisasi harkamtibmas, perkembangan di media sosial yang menyangkut pelajar seperti tauran antar siswa dan menjaga kondusifitas Pilkada 2024.

    Kapolres Lebak AKBP SUYONO, S.I.K, melalui Kapolsek Cilograng AKP Asep Dikdik menjelaskan " Giat Jum'at Curhat ini bertujuan untuk menampung aspirasi warga masyarakat terkait situasi harkamtibmas dan permasalahan warga yang lain serta memberikan problem solving bagi permasalahan warga khususnya di wilayah hukum Polsek Cilograng Polres Lebak" 

    Kapolsek Cilograng AKP Asep Dikdik juga menambahkan "Selain itu, kegiatan Jumat Curhat juga untuk menyambung tali silaturahmi antara anggota Polsek Cilograng dengan Warga masyarakat , diharapkan dengan sarana kegiatan tersebut maka tidak ada jarak antara anggota Polsek Cilograng dengan warga masyarakat" pungkasnya AKP Asep Dikdik.


    ( Tim media*Red )

    akp asep didik kapolsek cilograng polres lebak dan kanit menggelar giat jumat curhat
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    KETUA KOMITE SEKOLAH SMAN 1 CIMARGA ANGKAT...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring Pendaftaran KPPS Desa Cikatomas...

    Berita terkait

    Diduga Mangkrak, Proyek Instalansi Air Bersih Pamsimas T.A 2022 Desa Cilograng
    Ketua DPW PERPAM BANTEN Apresiasi Rekrutmen PPK Yang di Laksanakan KPU Pandeglang
    Tidak Ada Pembekuan dan PLT di PWI Lebak Angkat Bicara PWI Banten
    Ketua  KNPI Panggarangan Angkat  Bicara  Diduga  Maraknya  Tambang  Batu bara  Ilegal di  Lebak Selatan
    Penegakan Hukum Terhadap Pelanggaran Hak Asasi Manusia di Wilayah Timur Indonesia
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan
    Khidmatnya Pembentukan Majlis Mudzakaroh Muhtadi Cidahu Banten (M3CB) di Kecamatan Cilograng Di Tutup Dengan Pengajian Kitab Kuning.
    Akp Asep Dikdik Kapolsek Cilograng Polres Lebak dan para kanit menggelar giat Jum'at Curhat
    Ketua  KNPI Panggarangan Angkat  Bicara  Diduga  Maraknya  Tambang  Batu bara  Ilegal di  Lebak Selatan
    Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Hadiri Musdes Pembahasan dan Penetapan APBDes TA. 2024 Desa Darmasari
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    Melaksanakan Giat Upacara Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kecamatan Cilograng, Kapolsek Cilograng dan Anggota
    Apresiasi Camat Cilograng dalam Menyambut HUT RI ke 79, Antusias Masyarakat Se kecamatan Cilograng.
    Di Simpang Terminal Bayah Personel Polsek Bayah Polres Lebak Patroli Malam Antisipasi Balap Liar Dan Kejahatan Jalanan

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Polsek Pondok Gede Hadir di Peringatan Maulid Nabi, Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2024 di Pondok Gede
    Polda Metro Jaya Gelar Doa Bersama Guna Menciptakan Pilkada Jakarta Aman dan Damai

    Tags